Mandailing natal, GlobalNews21.net- Sebagai mana sama sama kita ketahui Air adalah sumber kehidupan,Tubuh manusia saja terdiri dari 70% air, hal itu menjadikan air sebagai unsur paling dominan yang membentuk tubuh kita.
Tidak dapat dipungkiri bahwa air menjadi hal yang diperebutkan dan dibutuhkan oleh setiap manusia, bahkan setiap makhluk hidup di dunia ini membutuhkan ketersediaan air bersih.
Bigitu juga yang telah di sampaikan salman salah seorang warga kelurahan tapus kepada media ini sangat berterimakasih kepada pemerintah yang telah membangaun sara air bersih yang ada di kelurahan tapus kecamtan linggabayu kabupaten mandailing natal senin 17/01/2022.
“Saya pribadi sangat senang sekali dengan ada nya pembangunan sarana air bersih yang telah di bangunkan pemerintah khusus nya untuk kelurahan tapus ini,karena untuk mendapat kan air yang jernih saja sulit,biasa dulu kami memamfaat kan sumber air dari sungai batang natal sekarang tidak bisa di manfaat kan masyarakat lagi untuk kebutuhan sehari hari karena sangat keruh, jangan kan untuk minum mandi saja tidak bisa” ucap salman
Lanjut nya,”memang sih beberapa tahun lalu ada jugak pembangunan air bersih tapi itu tidak mencukupi untuk masyarakat di kelurahan tapus bila datang kemarau 3 hari saja air nya sudah kering,terus air nya mati”
Tambah nya,oleh karena itu dengan ada nya pembangunan dari pemerintah yaitu sarana air bersih, kami di kelurahan tapus ini khusus nya saya sendiri sangat senang dan berterimakasih kepada pemerintah dan kedepan nya untuk mendapat kan air bersih kami tidak kesulitan lagi walaupun musim kemarau 3 hari,ucap salman sambil mengakhiri.
Di lain kesempatan salah seorang pengelola dan yang merawat air bersih di kelurahan tapus saprin saat berbincang bincang dengan media ini mangatakan,”saya sebagai pengelola dan merawat air bersih ini sangat kecewa dangan isu yang mengatakan salah sambung, yang mengakibat kan air melimpah dan menggenangi pinggir jalan,saya di sini ingin meluruskan itu bukan karena salah sambung ,tapi akibat gilasan mobil mobil besar yang lagi kres mengakibat kan pipa air pecah,itupun sampai dengan saat sekarang sudah selesai kami perbaiki dan tidak ada kebocoran lagi”, ucap saprin
Reporter:K NASUTION